pemikir-pemikir islam seperti al-Razi, Ibn Katsir, az-Zamakhsyari, Ibn Qayyim al-Jauziyah, serta Hujjatul Islam; al-Gazali memberikan gambaran yang membanggakan tentang sebuah tata cara hidup yang bernama islam, mereka mengukuhkan bahwa islam adalah kemajuan dan keseimbangan.
Ilmu-ilmu yang mereka ajarkan abadi melewati zaman dan benua. Hanya saja tidak semua zaman dan tempat yang memahami apa yang mereka sampaikan ,semua mengalami proses turun naik, berbenturan dengan trend dan peradaban yang menguasai dunia.
Terlepas dari pembicaraan itu, sekarang muncul ulama ulama cendikiawan yang berusaha memahamkan agama islam kepada pemeluk. Islam adalah agama perdamaian dan keilmuan. Persahabatan yang inten dan dialog yang bersinergi dari para ulama memberi angin segar untuk melanjutkan sumbangsih dari para ulama ulama terdahulu
0 komentar:
Posting Komentar